Skip to Content

Badan Bahasa Kemendikbud Rilis "KBBI Disabilitas Netra"

Penyelenggaraan Bulan Bahasa dan Sastra oleh Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), menjadi salah satu ajang pembuktian para ahli bahasa dan sastra serta generasi muda untuk memunculkan berbagai inovasi produk kebahasaan dan kesastraan.

Sumpah Pemuda, Momen Menghargai Bahasa Indonesia

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), melalui Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan kembali menggelar Peringatan Bulan Bahasa dan Sastra (BBS) tahun 2019. Berbagai kegiatan kebahasaan dan kesastraan diselenggarakan dalam memperingati BBS yang secara rutin telah dilaksanakan sejak 1980. 

Ada 22 Rekomendasi Hasil Kesepakatan Kongres Bahasa Indonesia ke-XI

Sebanyak 22 rekomendasi disepakati dalam Kongres Bahasa Indonesia ke-XI di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, pada 28 - 30 Oktober 2018. Isi rekomendasi tersebut disampaikan oleh Ketua Tim Perumus, Djoko Saryono.

PENGUMUMAN

Bagi pengguna Jendela Sastra yang mempostingkan berita kegiatan lomba

kami berharap agar Anda terus monitoring kegiatan tersebut sampai akhir (diketahui hasil lomba tersebut)

dan

Anda berkewajiban untuk mempublikasikannya di Jendela Sastra.

indraBadan Bahasa ...indraSumpah Pemuda, Momen ...
HikmatAda 22 Rekomendasi ...adminPENGUMUMAN

Berita

Majalah Sastra Horison Naik Cetak Lagi

Majalah sastra Horison kembali naik cetak setelah hampir satu tahun lamanya permisi dari dunia penerbitan. Hal ini dibenarkan redaktur senior media tersebut, Taufiq Ismail.

"Horison kertas akan terbit triwulan (sekali 3 bulan), mulai Januari ini," kata penyair tersebut dalam pesan singkatnya kepada Republika, Kamis (25/1).

Pembaca Sastra Indonesia Hanya 6,2%, Kurikulum Sekolah Harus Dorong Siswa Membaca

Pembaca sastra cenderung lebih bisa berempati kepada publik luas. Pembaca sastra juga lebih cenderung berderma. Data menunjukkan, mereka yang membaca sastra cenderung lebih ingin terlibat dalam kegiatan sosial dibanding yang tak membaca sastra (65,7 persen versus 48,5 persen).

Ubud Writers and Readers 2017 Hidupkan Ekonomi Ubud Bali

Gelaran Ubud Writers and Readers Festival (UWRF) 2017 bukan cuma mendongkrak sektor pariwisata. Event sastra berskala internasional ini sekaligus memutar roda ekonomi di Ubud selama 4 hari event ini berlangsung.

Taufiq Ismail Luncurkan Kumpulan Puisinya dalam Bahasa Korea

Luar biasa. Sastrawan senja Angkatan 66 meluncurkan kumpulan karyanya yang diterjemahkan dalam bahasa Korea berjudul “Meonji Wiui Meonji” atau “Debu di atas Debu”. Puisinya telah menginspirasi anak-anak muda Korea Selatan.

Hajatan Peminat Sastra Dunia, Ubud Writers and Readers Festival 2017

Desa Ubud akan menggelar acara tahunan internasional yaitu ‘Ubud Writers and Readers Festival 2017’ yang akan digelar tanggal 25 hingga 29 Oktober 2017. Acara ini adalah hajatan tahunan mereka ke 14 kalinya sejak berdiri tahun 2004 lalu.

Penulis Inggris, Kazuo Ishiguro Menangkan Hadiah Nobel Sastra

Novelis ini sempat dipuji oleh Akademi Swedia sebagai penulis "yang, dalam novelnya punya kekuatan emosional yang hebat, telah menemukan jurang di bawah pengertian ilusi kita tentang hubungan dengan dunia".

Resmikan Laboratorium Kebhinekaan Bahasa, Ini Harapan Kemendikbud

Menyambut Bulan Bahasa dan Sastra yang akan diselenggarakan pada akhir Oktober 2017, Kepala Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Dadang Sunendar mengatakan, pihaknya akan meresmikan Laboratorium Kebhinekaan Bahasa di Sentul, Bogor, Jawa Barat.

Disbud Sleman Gelar Festival Teater Tradisional

Sebanyak 17 grup teater tradisional perwakilan dari masing-masing kecamatan se Kabupaten Sleman bakal mengikuti kompetisi dalam Festival Teater Tradisional Antar Kecamatan se Kabupaten Sleman Tahun 2017. Festival teater tradisional tersebut diselenggarakan dalam rangka Gelar Budaya Jogja sekaligus untuk menggali potensi dan regenerasi seniman yang ada di Kabupaten Sleman.

Hari Puisi Indonesia Harapkan Dukungan Pemerintah

Hari Puisi Indonesia (HPI) kembali digelar di Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta Pusat, sejak 1 - 4 Oktober 2017. Perayaan ini, diyakini menjadi kesempatan untuk mempererat semangat nasionalisme bangsa.

Kemendikbud Siap Sambut Oktober sebagai Bulan Bahasa dan Sastra

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) pada bulan Oktober akan memperingati Bulan Bahasa dan Sastra 2017. Bulan Bahasa dan Sastra diselenggarakan pada bulan Oktober karena berkaitan dengan Sumpah Pemuda yang dicetuskan pada tanggal 28 Oktober 1928.

Sindikasi materi


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler