guntarmanbeni.wordpress.com - Haiku didefinisikan sebagai potret suatu momen dalam sepenggal waktu. Dalam pengertian ini maka ada tiga pertanyaan yang harus dijawab oleh penulis ketika ia memproses atau merenungkan sebuah ayat haiku: apa, kapan, dan di mana.
Komentar
Tulis komentar baru