Skip to Content

Puisi Cinta

Kumpulan puisi cinta: puisi-puisi tentang cinta, puisi-puisi ungkapan rasa cinta terhadap seseorang atau sesuatu, rasa cinta kepada Tuhan, serta puisi-puisi romantis.

ketegaran cinta

sekalipun terpaan menggoncang cinta ini

engkau tetap begitu yakin melangkah

pedih engkau tanggung beban cercaan

tetapi engkau tetap mampu tersenyum

galau rindu

kutelusuri kembali potret kecantikanmu

dengan senyum yang manis

dan sorot mata yang merangkai kasih

untuk kembali menumpahkan galau rindu

runtut kembali kilas perjalanan cinta

mari kita runtut kembali kilas perjalanan cinta ini

cinta maya yang sekian lama kita rasa

cinta maya yang sekian lama membuat kita ceria

sampai kapan kita bertahan

jika aku tak yakin bahwa engkau mencintaiku

maka kehampaan dan kegoncangan menyelumutiku

tapi jika aku yakin bahwa engkau mencintaiku

dan aku tetap pada keyakinanku

catatan hati seorang dara

dalam cacatan kecil pada serpihan kertas

tetap tenanglah di sini

tetap tenanglah di sini

bisa sambil tersenyum

berguman 

atau melamun

aku akan meninggalkanmu sebentar

bukan untuk menghindar

tetap kurasakan getar hatimu

keringat dingin telah memenuhi sekujur tubuhmu

yang sempat kurasa ketika kujabat tanganmu 

saat kita harus bersua

dan tetap kurasakan getar hatimu

lama tak menginspirasi

entah berapa lama engkau tak menginspirasi

meski kuruntut dan kuramu dalam imajinasi

dan meski kucoba menanam kembali dalam hati

Nada Bernama Rasa

Ada cerita yang menyapa kala aku menatap wajahnya

Ada debaran tak wajar kala aku berdiri di sampingnya

Alunan melodi asmara memekakan jiwa

duduk bersanding

kita memang tidak pernah berkata cinta

tapi kita saling mencinta

kita memang belum pernah saling menyentuh

tapi tatapan mata kita telah cukup menyentuh

Sindikasi materi


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler