Judul: Yang
Karya: Cankcukleiss
Yang sedang aku lantunkan
Yang namanya aku doakan
Yang aku inginkan
Yang ku nantikan
Judul: Karena-Mu Aku Hidup Karya: Cankcukleiss
Jalanku yang tak berujung Menuruti kebahagiaan Dengan orang disekitarku Semakin menjauh dari nur-Mu
Aku lupa pesan-Mu Melupakan perintah-Mu Hingga lupa larangan-Mu Semuanya ku lupakan
Tersadar saat aku dalam kesulitan Pelarianku tertuju pada-Mu Berulang kali terjadi Sesal yang ku nikmati
Judul: Titik Dua Kurung Tutup Karya: Cankcukleiss
Tak ku sangka Ada sesuatu pada diriku Asa yang tetap melaju dikawal huruf "r" Menjadi "rasa" yang telah tiba di dalam dirimu
Judul: Embun Pagi Karya: Cankcukleiss
Sekitar pukul empat pagi Dihampiri kemelut kabut Menyelimuti daun teh Kala fajar menyongsong
Embun pagi tersenyum Menunggu mentari menyinari
Judul: Belajar Menjadi Air Karya: Cankcukleiss
Molekul-molekul kecil berkumpul Menyatu menjadi embun Meneteskan keikhlasan Mengalir ke sebuah hilir
Tentang sebuah kehidupan
Judul: Cinta Yang Nyata Karya: Cankcukleiss
Kecintaan seseorang terhadap orang lain Tentu ada tanda-tandanya Sering mengingat dan menyebut Orang yang dicintainya
Judul: Bagaimana Cara Mengobati Luka Karya: Cankcukleiss
Pesan-pesan indahmu sungguh menawan Aku terbuai membaca dan merasakannya Hingga aku tak sadar..
Judul: Sang Pengembara Karya: Cankcukleiss
Tangis yang mengawali Terlahir di dunia Dari rezeki, jodoh, dan pati Sudah ditetapkannya
Menyusuri jalanan Menebas rintangan Membunuh halangan
Judul: Ia Karya: Cankcukleiss
Hadirkan rasa untukku Yang pernah mengirim pesan Dari cinta yang mengobati Juga menjelma menjadi luka
Mengisyaratkanku Untuk menunggunya Diwaktu kosong
Judul: Falah Karya: Cankcukleiss
Tatkala diriku gaflah Oleh afsun duniawi Menghamba Lunglai
Mengkais hablun Menuju Wahdah Di penghujung lailah Bebas terlepas noktah
Komentar Terbaru