Skip to Content

November 2009

Elegi Lara Kampung

kampungku Kutaraja

berlangit tawar, bertanah hitam pudar

khusyuk berigau putus-putus

tembangkan hikayat indah

Mati Hati

ALAM kampung masih pagi sekali ketika terbetik kabar bahwa penguasa kampung telah mati hati. Terperangahlah kami orang-orang penghuni kampung. Tepatlah ramalan Si Nujum Tua tiga belas purnama lalu bahwa akan tiba masa mati hati bagi penguasa tanah kampung pusaka sisa akhir generasi anak negeri. Telah masa mati hati! Sudah masa mati hati!



Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler