Skip to Content

April 2011

Kepada Proletar

Kepada Proletar

 

Kamerad!

Masih tersisakah satu satu kepal tapakmu

Seperti dulu?

Waktuku terhempas di bawah bendera ilusi

Sebingkai Sajak Untuk Ibu

Sebingkai Sajak Untuk Ibu

 

Sungguh, aku tak mampu memilih diksi diksi

Yang paling indah untuk menggambarkan

Ketulusanmu, Ibu

Aku Ingin Jadi Penyair

Aku Ingin Jadi Penyair

 

Aku ingin jadi penyair, ibu

Yang berdiri di depan kala mentari terbenam

SASTRA INOVASI DAN OTENTISITAS

Masalah-masalah hidup yang ditulis para sastrawan sungguh berbeda dengan para wartawan. Media sastra yang dimiliki sastrawan, mampu mengabadikan kisah-kisah kehiduan, tetap aktual sepanjang zaman. Bila media elektronik dapat menyampaikan berita yang sedang terjadi secara langsung, media cetak hanya akan dapat menyajikan setelah berlangsung atau akan berlangsung.

Kekejaman Atas Nafsu

Haram, sampai kapan kata itu berlalu menebar hujat  segala yang  tak berwujud Semak masih hijau subur masih mau sanggup saksikan pembantaian atas nafsu, dengan  tangan terjerat mengingkari lari menjilat  aromakan bangkai sampah menyengat

ikrar

sayang, ini mata telanjang agar jelas nampak

pejamkan ingatan akan lalu, telah kelabu

adu dan tengadakan nafas ungkap peristiwa

ikrar

sayang, ini mata telanjang agar jelas nampak

pejamkan ingatan akan lalu, telah kelabu

adu dan tengadakan nafas ungkap peristiwa

Tubuhku Amalku

Hari-hari sarat ketegangan Kesibukan jadi kebutuhan Harus pintar menyembunyikan Beda tipis dengan kerakusan

Rumah Puisi Taufiq Ismail

Rumah Puisi Taufiq Ismail

rumahpuisi.com - Website ini diasuh oleh sastrawan Taufik Ismail, berisi info dan interaksi pembaca dengan pengelola Rumah Puisi di Kabupaten Tanah Datar Sumatera Barat. Rumah Puisi adalah gabungan dari perpustakaan, tempat pelatihan guru bahasa dan sastra, sanggar siswa membaca buku dan berlatih menulis, tempat sastra Indonesia dan Minangkabau diapresiasikan, sastrawan berinteraksi.

Situs Soneta Indonesia

Situs Soneta Indonesia

www.soneta.org - Situs ini memuat karya soneta se-Nusantara, dari soneta lama hingga soneta yang ditulis oleh penyair-penyair Indonesia modern. Ini merupakan situs soneta yang cukup lengkap.



Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler