Skip to Content

Juni 2014

Penyair Nusantara Saling Unjuk Kebolehan

Sejumlah penyair dari berbagai daerah di Nusantara hadir dalam kegiatan Temu Penyair Dari Negeri Poci yang dilaksanakan Rumah Sastra Kita bekerja sama dengan Komunitas Radja Ketjil di Gedung Kesenian Kota Tegal, belum lama ini.

GONTAI

Kau dan Aku

ada aroma senyummu, merekah diantara bunga mawar

ada sekilas candamu, merebak diantara melati

kudengar diantara dengungan c tengah* lebah membuka serbuk sari

Pengemis

Pengemis

Karya  Ichwan Aridanu

Wahai dewata

di Senja

"di Senja"

Jingga..,
di senja'lah
lalu..,
lelah...,
lelah...,
ku menunggu kunang-kunang..,
beradu...,
berebut terang..,
selama itukah..,
ku harus menunggu sayang..
di senja..,

puisi

Normal 0 false false false IN<

desperate

begitu indah,

ketika pada akhirnya kita bertemu kembali dengan cahaya meski berkelindan dalam kegelapan

begitu luar biasa

ketika doa-doa kita pada akhirnya terjawab

mimpi

ijinkan aku berteriak lantang

dalam pekat hutan tak terjamah

membentang diatas danau begitu indah begitu mistis

berkecipak di bawah lekukan sapa sayap burung-burung

engkau

kau boleh mengatakan bahwa aku bermimpi dalam mimpi

ketika kunyatakan bahwa aku menginginkanmu

bahwa aku selalu ingin bermimpi tentangmu



Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler