Skip to Content

Oktober 2016

Kau memilih diam

Ku simbak malam berbalut kelam,,
Saat bayang tak mampu ku genggam,
Saat penantian hanya bungkam...

"AKHIRNYA KAU MEMILIH DIAM"

Pesat saut kilat membelah lautan

pemahat kata

Pemahat kata

,

Pemahat kata itu bersemayam dalam bait nya

Larik-larik hidup nya pun berceceran pada tinta pekat 

Mungkin Kita Lupa

mungkin kita lupa .... pada tarian ilalang dibuai senja .... atau pada tangisan langit merindukan bumi .... juga pada nyanyian dedaun yang jatuh memeluk tanah ..... kita mungkin lupa .....

Tetapkan langkah

Al istighol bi ghoiril maqsud
I'rodun 'anil maqsud

Untaian Cinta di atas sajadah

Tetiba aku duduk 

Terjaga dari lelap mataku

Resah hati ini, ketika setiap malam yang membangunkan 

Adalah hembusan angin yang membuat pori-pori membeku

Pak Sastra

Pak Sastra berkata dalam balutan karya
Membawa romansa tatkala aku mulai membacanya
Aku jatuh cinta pada apa yang dia tulis
Tentang hidup mereka dan kehidupannya
Dia begitu mempesona

Jihad Kaum santri

 

 

Ruhul Jadid

Bismillahirahmanirahim

GERUNG

detik
berdetak
jantung belum meretak
sederet jejakku, masih, di tanah kering
rebah melati di pucuknya menggeletak pasrah



Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler