Skip to Content

nantikan sebuah nisan

Nantikan Sebuah Nisan

Kisut kulit membentang bumi

Nyaris enggan mengeja nafas

Sekian terlalui langit yang panjang

terhuyung sesekali angin menerpa

hati  batu gontai tetap melenggang

~

Kedip mata akrab dengan sebuah pusara

Kepala bertebar kapas duduk termenung

Menunggu saat jeda antara jiwa dan raga

Hanyalah asa menakar cita dan rasa

Untuk menancapkan tonggak dada

Teriak lantang sbagai torehan jejak

Sindikasi materi


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler