Skip to Content

Darahmu dan Aku

Foto Rais Siregar

Darah mu dan aku

 

Ragamu berpeluh darah

hatimu penuh nanah

Pedang beralaskan kisah

saling membunuh kekasih

 

Kembalilah kasih

Kembalilah

Peluk luruh dekapku

Agar surut dakiku

 

cukup darah matamu

penuhilah cawan kasihku

Agar bersama kita teguk cintaku

 

Padang, Juli 2018

 

Komentar

Tulis komentar baru

Materi isian ini bersifat rahasia dan tidak ditampilkan ke publik.


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler