Skip to Content

Mari Kawan, Tertawa

Foto Kazhara Agenta

Mari kawan kita berkumpul

Mari teman kita bermain

Mari sahabat kita tertawa

 

   Tertawa bersama sekarang

   Tertawa senang sekarang

   Tertawa sehat sekarang

 

Ayo kawan kita berkumpul

Ayo teman kita bermain

Ayo sahabat kita tertawa

 

Rabu, 2 September 2015


Keterangan: Puisi saat kelas 7 SMP

Komentar

Tulis komentar baru

Materi isian ini bersifat rahasia dan tidak ditampilkan ke publik.


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler