Skip to Content

Puisi Kegelapan

Foto Soei Rusli

Telah aku cari di lembah berkabut

Pada rumahmu

Sepi

Aku terkubur bara dendam dan rindu

 

 

Sulit aku merambah untuk mencari jejak yang hilang

Pada air terjun hilang suara menanggilmu sunyi

Jangan datang didalam mimpi

Aku di dalam kegelapan

 

 

Dikurung kedatangan tak pasti

Aku selesaikan hari yang terobek bersama matahari

Kunang-kunang menyerta perjalanku di malam itu

Dirimu bersembunyi didalam selimut

Untuk aku sengkap

 

Aku raba jemarimu

Ternoda pada malam

Aku berlari tinggalkan Impian

Merenung jauh

Mati rasa

 

 

Tuang air ke danau

Tumbuhlah benih di tanah

Cari benalu jadi tuba

Obat pada yang sakit

Di akar bumi

 

Aku hitung dalamnya laut

Akulah mahkoda

Dimana bintang aku berlayar

Gelombang dan badai adalah jiwa

 

 

Malam aku cari tempat berlabuh

beranggama waktu

Merahup manisnya rahim

Untuk pemujanan

Bertandang pada gelombang

Di langit

 

Muarabungo 2012

 


Portal

Komentar

Tulis komentar baru

Materi isian ini bersifat rahasia dan tidak ditampilkan ke publik.


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler