Mengemis Doa dari: Isteri
Demi engkau dan waktu yang memilikiku!
Restui dan doakan agar jejak langkahku
sesegera mungkin berlabuh
di dermaga bahagia.
Di dermaga: yang pelatarannya
disemaki berbagai tumbuhan rezeki,
serta kecambah-kecambah semangat baru!
amin.
Pantai Pasir Putih, Samosir'14
Komentar
Tulis komentar baru