Angin yang berhembus membumbungkan gersang dalam musim kemarau yang panjang. Sekat-sekat yang terbangun karena rimbunnya dedaunan di pucuk-pucuk pinus menghambat rambatan cahaya menerangi jejak-jejak setapak di bawahnya. Hujan memang sudah cukup lama tak menghamiri belahan bumi ini. Dampaknya, serakan dudaun linden yang gugur berkeriap setiap kali kaki kaki melangkah di atasnya.
Mengimani Seno sebagai sosok pembual memang bukan suatu kekeliruan bahkan kesalahan. Seno hadir sebagai sosok sastrawan dengan fisik keras namun lembut. Seno mampu melahirkan karya-karya yang mumpuni untuk membuat banyak orang keracunan.
Komentar Terbaru