Skip to Content

diam bersuara lantang

Foto Cahyamulia

ruang ini diam

buku-buku ini membisu

karya-karyakupun diam membisu

begitupun karya-karya ribuan cendekia

semuanya hanya diam membisu

hanya kekuatan jiwa yang menikmati sebuah karya

yang akan mampu membuat bisu jadi bersuara

hanya kekuatan hati yang bersinergi dengan karya

yang akan mampu lantang bersuara

tapi terkadang

suara lantang juga terbiarkan melayang membahana

karena tak ada yang mau menangkap

dengan hati dan tangan terbuka di saat yang sama

hanya sebuah kesabaran dan kekohan berkarya

yang mampu terus lantangkan suara

hingga pada saatnya

akan terdengar seluruh penjuru dunia

Komentar

Tulis komentar baru

Materi isian ini bersifat rahasia dan tidak ditampilkan ke publik.


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler