Skip to Content

HAIKU 4

Foto Beni Guntarman
files/user/2512/HAIKU_4.png
HAIKU_4.png

HUJAN PANAS

angin tak tentu

hujan panas berganti

laut meradang


OMBAK

perahu kandas

ombak laut meliar

pasir berderai


BADAI

kapal berlayar

di kejauhan badai

paus terdampar


CAMAR

biru di langit

camar masuk ke awan

pelaut hilang


ASIN LAUT

asam sepohon

mencium asin laut

di puncak bukit


DAUN KELADI

embun membutir

daun keladi goyang

menghilang malam

Komentar

Tulis komentar baru

Materi isian ini bersifat rahasia dan tidak ditampilkan ke publik.


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler