Skip to Content

Molotov Terakhir

peluru melesat. menerobos kulit yang asing. menembus dada berdetak tegas

pemilik langkah yang enggan mundur

walau udara memanas di dalam kepala

Dua Ratus Kalimat Cinta untuk Mey

Lantunan ayat-ayat cinta itu kembali hadir dalam kemarau hatiku yang kian gersang, dua ratus ayat cinta itu menggantikan sembilan puluh delapan harapan yang hanya menjadi kenangan yang kian menyesakkan. Kini seratus dua harapan baru telah menjemputku untuk menjadi wanita yang paling sempurna setelah jubah hitam sempat menyelimutiku saat aku merasa benar-benar rapuh.

Mungkin Aku Lupa

Aku mungkin lupa

dimana kusimpan aroma hujan

yang kauberi padaku waktu itu

Juga warna mata dan rona senyummu

 

KETIKA POLITISI BERPUISI

ketika politisi berpuisi

alih alih orasi

caci dan maki

Salman ImaduddinMolotov TerakhirHidayatul KhomariaDua Ratus Kalimat Cinta ...
Mega Dini SariMungkin Aku LupaombiKETIKA POLITISI BERPUISI

Prosa

Cawan Cintaku

malamku tak lagi bernyanyi ,,
mendung gemawan terlanjur menguasai ,,,
bintang-bintang yang tlah kurajut rapi, tak mampu lagi menemani ,,,
lidah itupun hanya bisa mengusap janji ,,

biar pun dewi afrodit meniup senyumku dg api cinta'y ,,,
sunyi malam tlah berhasil memenjarakan gairahku ,,,

mungkin malam ini aku hanya bisa mencumbu mimpi ,,,

Kitab Tua

Kitab tua, begitu aku menyebutnya. Kitab yang isinya tata cara shalat. Ditulis dengan bahasa Jawa dengan aksara pegon. Yang merupakan keterangan dari bahasa arab dari bacaan-bacaan dalam shalat. Secara spesifik, kitab tua ini punya nama, yakni Fashalatan. Lidah Jawa membacanya: fasholatan.

Pohon Jelutung

Bila ada yang mengaitkan jelutung dengan sampan atau  jembatan, banyak orang akan percaya.   Kayunya keras banyak dipakai untuk bangunan.

Sisi Lain Suami

Pagi sudah terang, dan seperti biasa ia duduk di teras.

Kopi pahit dan menikmati setiap sedotan rokok kreteknya. Sudah dua bulan ini ia yang harus membuat kopi sendiri, istrinya baru dua minggu ini melahirkan. lni pula yang membuat ia tidak bisa minum kopi manis, karena uang jatah gula dibuat beli susu bayinya.

KEMBALIKAN AKU

Pernah aku tersesat....

Terdampar diruang gelap dan sepi,,

tiada lagi bisa ku lihat...

Gelap tutupi mata dan diriku.


Tak terdengar suara dalam kekosongan ini,

tak ku dengar apa dan siapa., disini,,
...sunyi... sepi...

tak ada canda... tak ada tawa...

\yang ada hanya kebisuan... ketiadaan...

Pemanjat Kelapa

Jika kera bisa cemburu, maka yang paling pantas mereka cemburui  adalah Sutan Rangkayo Mudo. Gara-gara ia muncul tiba-tiba sebagai tukang panjat kelapa, sebagian pekerjaan yang biasa dikerjakan  kera berpindah-tangan kepadanya.  Sejak itu, jam panjat kera di kampung Bayur jadi berkurang.

Perjamuan Teh yang Sempurna ( kesaksian seekor cicak )



Hamparan bunga Ajisai meliuk-liuk dihembus angin. Kecantikannya membuat hatiku hangat, sehangat udara bulan Juni di Osaka.  Aku merayap pelan di sisi luar chashitsu*. Sambil menunggu..

 

Sindikasi materi

Bookmark



Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler